Memiliki bisnis fasilitas kesehatan atau klinik masih memiliki peluang yang terbuka lebar. Seperti yang telah diketahui, klinik kesehatan itu ada beragam jenisnya. Anda dapat mempertimbangkan untuk memilih klinik yang dianggap paling mudah, yaitu membuka klinik kesehatan umum.
Bukan hanya dokter umum, klinik juga bisa memiliki dokter spesialis bahkan saat ini ada klinik yang dilengkapi dengan laboratorium, layanan rontgen, hingga apotek.
Klinik merupakan salah satu bisnis atau usaha yang patut untuk dilirik terutama bagi seorang dokter. Bisnis ini sebenarnya tak membutuhkan modal yang besar dan persyaratannya pun juga lebih mudah jika dibandingkan dengan pembangunan rumah sakit.
Baca Juga: Syarat Kerjasama Faskes Tingkat Pertama dengan BPJS Kesehatan
Namun, bisnis klinik belum lengkap bila belum menggunakan sistem Aplikasi Manajemen Klinik. Sistem ini akan membantu klinik lebih berkembang dibandingkan dengan klinik konvensional pada umumnya. Apalagi di zaman yang serba teknologi ini, pemerintah pun gencar untuk mensosialisasikan maksimalisasi penggunaan teknologi. Tidak terkecuali klinik. Menurut Permenkes 24 Tahun 2022 tentang Rekam MEdis, setiap pelayanan kesehatan wajib menyelenggarakan Rekam Medis Elektronik.
Sistem Aplikasi Manajemen Klinik memiliki banyak keunggulan, seperti:
Multi Perangkat
Aplikasi Manajemen Klini dapat menjadi solusi kebutuhan Klinik hanya dalam satu aplikasi sehingga bisa Anda akses di berbagai perangkat seperti komputer, tablet, dan smartphone.
Keamanan Data
Aplikasi ini sudah terjamin keamanan data karena sistem berbasis cloud professional. Hak Akses pengguna dapat kita sesuaikan, terbagi menjadi owner, administrasi, dokter, apoteker dan tenaga medis lain.
Fitur Unggulan
Aplikasi ini memiliki fitur unggulannya Rekam Medis Elektronik standar Diagnosa ICD 10, POS Kasir, Notifikasi WhatsApp.
Premium After Sales Support
Tidak perlu khawatir jika menggunakan Aplikasi Manajemen Klinik akan tetap kami dampingi dan pantau secara berkala. Program After Sales Support siap setia membantu Klinik Anda.
Dengan Anda beralih ke digital semua permasalahan manajemen dan office di klinik bisa lebih cepat teratasi dan Anda pun bisa fokus pada pelayanan kesehatan untuk pasien.
Tertarik dengan Aplikasi Manajemen Klinik?
Coba demonya secara GRATIS
Atau
Konsultasikan Sekarang dengan Tim